KUTOARJO, JAWA TENGAH – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Jawa Tengah Tejo Harwanto kunjungi Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas I Kutoarjo, Selasa (29/10/2024). Kunjungan ini menjadi momen penting dalam memperkuat komitmen untuk terus meningkatkan inovasi-inovasi khususnya dalam memberikan pelayanan kepada Anak Binaan maupun masyarakat. Dalam…