Dua Warga Binaan Pemasyarakatan atau Narapidana Terorisme Lapas Kelas IIA Pasir Putih Nusakambangan KR dan AR mengucapkan ikrar setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia, pada Rabu (21/06/2023). Pengucapan ikrar dipimpin langsung oleh Kalapas Pasir Putih, Agus Wijayanto. Kasubdit Bina Dalam Lapas BNPT, Kol Infanteri Kurniawan…